Lompat ke isi

sulit

Dari Wikikamus bahasa Indonesia, kamus bebas
Adjektiva

sulit

  1. tidak mudah; susah (diselesaikan, dikerjakan, dsb.):
    Pekerjaan yang sulit diselesaikan
    Rasanya sulit baginya untuk memberitahukan hal itu kepadamu
  2. dalam keadaan yang sukar (genting, gawat, dsb.):
    Penghidupan yang sulit itu dihadapi dengan sabar dan tawakal.
    Keadaan ekonomi yang makin sulit
  3. susah dicari; jarang terdapat:
    Obat semacam itu sulit.
  4. dirahasiakan (sukar diketahui dsb.); tersembunyi; tidak terang-terangan:
    Tempat yang sulit pun ia tahu.
    Ia dapat mengetahui hal yang sulit.
    Apa yang mereka lakukan itu merupakan perbuatan yang sulit.

Etimologi
Kata turunan
Sinonim
Frasa dan kata majemuk
Variasi
Terjemahan[?]
Lihat pula
Cari leksem ini di Wikidata: sulit
Cari terjemahan di Wikidata mengenai: sulit
Pranala luar
+ Tambahkan komentar AndaDiskusikan lema ini
Belum ada komentar. Anda dapat menjadi yang pertama




sebagian atau seluruh definisi yang termuat pada halaman ini diambil dari Kamus Besar Bahasa Indonesia