Lompat ke isi

Mont Ventoux

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Infotaula de geografia políticaMont Ventoux
gunung
Lalangasu
free flight site (en) Terjemahkan Edit nilai pada Wikidata

Tempat
Negara berdaulatPrancis
Pembagian administratif PrancisPrancis Metropolitan
Region di PrancisProvence-Alpes-Côte d'Azur
Department di PrancisVaucluse Edit nilai pada Wikidata
NegaraPrancis Edit nilai pada Wikidata
Geografi
Ketinggian1.912 m Edit nilai pada Wikidata

Mont Ventoux (bahasa Oksitan: Ventor dalam arti klasik atau Ventour dalam arti Mistral) adalah sebuah pegunungan di region Provence di selatan Prancis, terletak 20 km timurlaut Carpentras, Vaucluse. Di utara, pegunungan ini berbatasan dengan département Drôme. Merupakan pegunungan terbesar di region itu dan dijuluki sebagai "Raksasa Provence", atau "Pegunungan Gundul".

Mont Ventoux dilihat dari Avignon

Jean Buridan mendaki pegunungan ini pada awal abad ke-14; Petrarch mendakinya pada 26 April 1336, dan mengklaim sebagai orang pertama yang mendakinya sejak era perunggu, yang diulang-ulang terus sejak itu.[1]

Abad ke-15, pembangunan kapel di puncak, ditujukan pada Salib Suci.

Tahun 1882, sebuah stasiun meteorologi dibangun di puncak, meskipun tidak lagi digunakan. Pada 1960-an sebuah menara telekomunikasi setinggi 50 m dibangun.

Terdapat sebuah fasilitas ski kecil di sisi utara Mont Ventoux. Angin kencang dan suasana ketinggian dapat membatasi waktu ketika dibuka pada umum.

Catatan kaki

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ Lynn Thorndike, Renaissance or Prenaissance, Journal of the History of Ideas, Vol. 4, No. 1. (Jan., 1943), pp. 69-74. JSTOR link to a collection of several letters in the same issue.

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]