Henry Tizard
Tampilan
Sir Henry Tizard GCB AFC FRS | |
---|---|
Lahir | Gillingham, Kent, Inggris | 23 Agustus 1885
Meninggal | 9 Oktober 1959 Fareham, Hampshire, Inggris | (umur 74)
Orang tua |
|
Penghargaan | |
Karier ilmiah | |
Bidang | Kimia |
Penghargaan
| |
Sir Henry Thomas Tizard GCB AFC FRS (23 Agustus 1885 – 9 Oktober 1959) adalah seorang kimiawan, penemu dan Rektor Imperial College berkebangsaan Inggris. Ia mengembangkan "bilangan oktan" modern yang dipakai untuk mengklasifikasikan petrol, membantu pengembangan radar pada Perang Dunia II, dan memimpin kajian-kajian serius pertama dari Benda Terbang Aneh.
Referensi
[sunting | sunting sumber]- Clark, Ronald (1965). Tizard. London. ISBN 0-262-03010-1.. A biography written at the request of the subject's son.
- Poliakoff, Martyn. "Following Henry Tizard". The Periodic Table of Videos. University of Nottingham.