Lompat ke isi

Gyula Donáth (pematung)

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Potret diri Gyula Donáth.

Gyula Donáth (1850–1909) adalah seorang pematung asal Hungaria. Ia merupakan pembuat patung burung turul yang dibangun di dekat Gerbang Habsburg, Budapest.

Karya seni

[sunting | sunting sumber]

Pada tahun 1905, Gyula Donáth berhasil membuat patung burung turul di dekat Gerbang Habsburg yang berlokasi di depan Istana Buda, Budapest. Pada tahun 1981, patung ini diperbaharui karena mengalami kerusakan.[1]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ Stegmann, Gana (2016). Exploring Hungary. Jakarta: Elex Media Komputindo. hlm. 62. ISBN 978-602-029-770-5.