Fuad Masum
Nama dalam bahasa asli | (ar) فؤاد معصوم |
---|---|
Biografi | |
Kelahiran | 1r Januari 1938 (86 tahun) Koy Sanjaq |
Daftar Presiden Irak | |
24 Juli 2014 – 2 Oktober 2018 ← Jalal Talabani – Barham Salih → | |
Speaker of Council of Representatives of Iraq (en) | |
14 Juni 2010 – 11 November 2010 | |
Member of the Transitional National Assembly (en) | |
Juni 2004 – Januari 2005 | |
Data pribadi | |
Agama | Islam Sunni |
Pendidikan | Universitas Al-Azhar Universitas Baghdad |
Kegiatan | |
Pekerjaan | politikus, pengacara, filsuf |
Partai politik | Partai Demokrat Kurdistan (1964–1975) Iraqi Communist Party (en) (1962–1964) Persatuan Patriotik Kurdistan |
Keluarga | |
Anak | Juwan Fouad Masum (en) |
Muhammad Fuad Masum (bahasa Arab: محمد فؤاد معصوم Muḥammad Fūād Ma‘ṣūm; Kurdi: محەممەد فوئاد مەعسووم, lahir 1 Januari 1938)[1] adalah Presiden Irak saat ini dan juga presiden ke-7. Ia adalah seorang politikus veteran Kurdi[2][3] dan terpilih sebagai presiden melalui pemilu parlemen 2014.[4] Masum adalah presiden non-Arab kedua setelah Jalal Talabani.
Kehidupan Awal
[sunting | sunting sumber]Fuah Masum lahir di kota Koya. Keluarganya berasal dari desa Khabanen yang merupakan bagian dari Hawraman.[5] Ia menempuh studi di berbagai sekolah agama di Kurdistan hingga usia 18 tahun dan melanjutkan pendidikannya di bangku kuliah di bidang hukum dan syariah di Universitas Baghdad.[6] Pada 1958, Masum memilih Kairo untuk menyelesaikan pendidikan tingginya di Universitas Al-Azhar dan meraih PhD mengenai filsafat Islam dari Al-Azhar pada 1975.[7]
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ "Iraq President's biography". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2022-08-13. Diakses tanggal 2017-09-16.
- ^ Michael M. Gunter (4 November 2010). Historical Dictionary of the Kurds. Scarecrow Press. hlm. 208–. ISBN 978-0-8108-7507-4. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-01-14. Diakses tanggal 2014-07-27.
- ^ "PressTV – Iraq Kurds nominate Masum as next president". Press TV. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014-07-28. Diakses tanggal 24 July 2014.
- ^ "Moderate Kurd leader elected as Iraq president". Iraq Sun. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-10-10. Diakses tanggal 25 July 2014.
- ^ "Who is Fuad Masum, the President of Iraq?" Diarsipkan 2015-12-22 di Wayback Machine.. ALSUMARIA. Diakses pada 24 Juli 2014.
- ^ "Who is Fuad Masum, the new Iraqi President?" Diarsipkan 2014-10-04 di Wayback Machine. BBC. Diakses pada 24 Juli 2014.
- ^ "Talabani's old time friend becomes candidate for Iraqi President |BAS NEWS" Diarsipkan 2014-07-27 di Wayback Machine.. Bas News. Diakses pada 24 Juli 2014.
Jabatan politik | ||
---|---|---|
Didahului oleh: Jalal Talabani |
Presiden Irak 2014–sekarang |
Petahana |