David Amess
Tampilan
Sir David Amess | |
---|---|
Anggota Parlemen dari Southend West | |
Masa jabatan 1 Mei 1997 – 15 Oktober 2021 | |
Pengganti Petahana | |
Anggota Parlemen dari Basildon | |
Masa jabatan 9 Juni 1983 – 8 April 1997 | |
Informasi pribadi | |
Lahir | David Anthony Andrew Amess 26 Maret 1952 Plaistow, Essex, Inggris |
Meninggal | 15 Oktober 2021 Leigh-on-Sea, Essex, England | (umur 69)
Sebab kematian | Pembunuhan |
Partai politik | Konservatif |
Suami/istri | Julia Arnold |
Anak | 5, termasuk Katie Amess |
Pendidikan | St Bonaventure's Grammar School |
Almamater | Universitas Bournemouth (BS) |
Komite | Health Committee (1998–2008) Chairmen's Panel Committee (2001–2021)[1] Administration Committee (2015–2020) |
In Parliament | Activity · Votes |
Situs web | davidamess.co.uk parliament..david-amess |
| |
Sunting kotak info • L • B |
Sir David Anthony Andrew Amess (26 Maret 1952 – 15 Oktober 2021) adalah politikus Britania Raya dari Partai Konservatif. Ia adalah Anggota Parlemen (MP) sejak 1983, dengan pertama kali menempati daerah pemilihan Basildon dan sejak 1997 dari Southend West. Sebagai seorang Euroskeptis yang lantang sejak lama, ia mendukung Brexit dalam referendum Uni Eropa 2016 dan menjadi pendukung kampanye pro-Brexit Leave Means Leave.[2]
Pada 15 Oktober 2021, David ditusuk berkali-kali ketika melakukan blusukan dan tewas seketika.[3][4]
Kehidupan masa kecil dan karier
[sunting | sunting sumber]David Amess lahir di Plaistow, Essex (sekarang Newham, London), dari pasangan James Amess dan istrinya Maud, serta menganut agama Katolik Roma seperti ibunya.[5]
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ "David Amess profile at". TheyWorkforYou.com. Diakses tanggal 5 May 2008.
- ^ "Co-Chairmen – Political Advisory Board – Supporters". Leave Means Leave. Diarsipkan dari versi asli tanggal 24 October 2017. Diakses tanggal 26 February 2018.
- ^ Davies, Gareth (15 October 2021). "Conservative MP David Amess 'stabbed multiple times' at surgery in church". The Daily Telegraph. Diakses tanggal 15 October 2021.
- ^ "MP Sir David Amess 'stabbed multiple times' at residents' surgery in Leigh". Echo.
- ^ "Maud Amess celebrates 104th Birthday". David Amess. 4 May 2016. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2021-10-16. Diakses tanggal 8 January 2019.
Pranala luar
[sunting | sunting sumber]- David Amess MP Diarsipkan 2014-01-17 di Wayback Machine. Conservative Party profile
- Profil di Parlemen Britania Raya
- Kontribusi di Parlemen di Hansard
- Kontribusi di Parlemen di Hansard 1803–2005
- Catatan suara di Public Whip
- Catatan di Parlemen di TheyWorkForYou
- Profil di Westminster Parliamentary Record
- David Amess profile at New Statesman
- Kemunculan di C-SPAN
Parlemen Britania Raya | ||
---|---|---|
Didahului oleh: Harvey Proctor |
Member of Parliament for Basildon 1983–1997 |
Diteruskan oleh: Angela Smith |
Didahului oleh: Paul Channon |
Member of Parliament for Southend West 1997–2021 |
Diteruskan oleh: To be elected |