Lompat ke isi

Alpes-de-Haute-Provence

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Lambang Alpes-de-Haute-Provence
Lokasi Alpes-de-Haute-Provence di Prancis

Alpes-de-Haute-Provence [ˌalpdəotpʀɔˈvɑ̃s] ialah sebuah departemen Prancis . Terletak di region Provence-Alpes-Côte d'Azur di tenggara Prancis. Sampai 1970 departemen ini disebut Basses Alpes ("Alpen Hilir").

Departemen Alpes-de-Haute-Provence berbatasan dengan Alpes Maritimes, Var, Vaucluse, Drome dan Hautes Alpes juga Italia.

Pembagian administratif

[sunting | sunting sumber]
Arrondissement Penduduk
(1999)
Wilayah
(km²)
Kepadatan penduduk Kanton Kotamadya
Barcelonnette 7569 1028 7 2 16
Castellane 8125 1320 6 5 32
Digne-les-Bains 48.128 2465 20 10 65
Forcalquier 75.739 2112 36 13 87

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]