Curug Lawe Muncar

salah satu sungai di dunia

Curug Lawe adalah air terjun yang berada di Kawasan hutan lindung daerah Muncar. Di Curug Lawe airnya benar-benar bersih dan tentu kondisi alam di sekitarnya sangat indah, anda juga akan di suguhkan panorama yang elok. Karena dari atas sini anda dapat melihat beberapa wilayah yang berada di Jawa Tengah yaitu Semarang dan Kendal.

Disebut Curug Lawe karena air yang jatuh dari tebing curam itu terlihat bagai benang-benang putih, yang dalam bahasa jawa disebut lawe. Versi lain menjelaskan dinamakan Curug Lawe karena konon beberapa orang menyebut bahwa ketinggianya adalah 25 Meter yang mana dalam bahasa Jawa di sebut dengan Selawe.

Sejauh ini Curug Lawe masih di buka dengan hanya membayar parkir sebesar Rp2.000 untuk roda dua dan Rp4.000 untuk roda empat. Bila anda akan datang kemari lebih baik dengan membawa bekal sendiri, di karenakan belum banyak penjual di area tersebut.

Pranala luar

sunting