Cliff Allison
Henry Clifford Allison (8 Februari 1932, Brough, Westmorland – 7 April 2005, Brough, (sekarang) Cumbria) adalah seorang pembalap mobil professional asal Inggris. Ia sempat turun di ajang Formula 1 dari tahun 1958 sampai 1961 bersama tim Lotus, Scuderia Centro Sud, Ferrari dan UDT Laystall. Sampai karier F1-nya berhenti di 1961, ia sama sekali tidak pernah memenangi balapan F1 satu kali pun.
Cliff Allison | |
---|---|
Lahir | 8 Februari 1932 |
Meninggal | 7 April 2005 | (umur 73)
Karier Kejuaraan Dunia Formula Satu | |
Kebangsaan | Britania Raya |
Tahun aktif | 1958 - 1961 |
Tim | Lotus, Scuderia Centro Sud, Ferrari, UDT Laystall |
Jumlah lomba | 18 (16 start) |
Juara Dunia | 0 |
Menang | 0 |
Podium | 1 |
Total poin | 11 |
Posisi pole | 0 |
Lap tercepat | 0 |
Lomba pertama | 1958 Monaco Grand Prix |
Lomba terakhir | 1961 Belgian Grand Prix |
Pranala luar
sunting